Tutorial Pro/ENGINEER : Merakit Mesin Torak (seri 5)
14 Sya'ban 1429
Pada tutorial seri ke 5 ini kita akan merakit semua part yang telah kita buat di tutorial sebelumnya. Beberapa perintah baru, di antaranya: Add component into the assembly; Component placement dashboard di dalam nya terdapat Placement Panel dan Move Panel. Berbagai macam pilihan Constraint yang tersedia : Mate; Align; Insert; Coord Sys; Tangent; Pnt On Line; Pnt On Srf; Edge On Srf; Angle. Karena sistem perakitan kita masih sederhana, jadi kita hanya akan menggunakan pilihan constraint Automatic. Ketika sebuah part telah di beri constraint secara mencukupi, part tersebut di anggap Fully constraint, jika constraint tidak mencukupi akan di anggap Packaged. Karena di akhir perakitan kita akan menggerakkan part-part tersebut, maka kita akan menyisakan part tersebut satu derajat kebebasan (agar bisa di gerakkan), baik gerak rotasi seperti pada Crank atau gerak translasi seperti pada Piston.
Silakan download file PDF di sini
Friday, August 15, 2008
Tutorial Pro/ENGINEER : Merakit Mesin Torak (seri 5)
Label:
Bahasa,
design,
engineer,
mechanical,
Pro ENGINEER,
teknik mesin
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment